Rabu, 18 Juni 2014

# 27 MAJAS



Majas
1.      Tanpa terduga pada suatu ketika hidup membawa saya pada sebuah titik nol kehidupan.
2.      Sayap saya terpangkas menjadikan saya serupa kupu-kupu tak bersayap.
3.      Uluran dukungan menghampiri dalam berbagai bentuk, seolah sayap pinjaman bagi saya untuk tetap terbang jauh.
4.      Dingin jemari itu, basah oleh rembesan keringat dari celah pori-pori.
5.      Itu adalah sebuah pagi dengan embun yang pahit menyapu lidah.
6.      Saat terang tanah, matahari melambaikan cahayanya serupa gerak selendang membangunkan mereka yang rebah dalam tidur.
7.      Pahit cahaya itu, seakan menyilaukan setengah memaksa kelopak-kelopak mata yang mengatup.
8.      Meringkuk posisi tubuh itu, serupa larva dalam kepompong.
9.      Samara diam serupa lukisan terpajang di dinding.
10.  Mata lugunya menatap popok dan pengasuh barunya bergantian.
Sumber novel : Memilikimu

0 comments:

Posting Komentar

Winnie The Pooh Glitter
/* Start http://www.cursors-4u.com */ body, a:hover {cursor: url(http://cur.cursors-4u.net/toons/too-8/too748.ani), url(http://cur.cursors-4u.net/toons/too-8/too748.png), progress !important;} /* End http://www.cursors-4u.com */

Template by:

Free Blog Templates